bandung photography month memberikan 1 slot pameran untuk mahasiswa/wi untuk bisa berpartisipasi dalam pameran yang merespon tema “ruang domestik”.

Dalam kaitannya dengan ruang domestik, fotografi secara umum dapat dipahami sebagai sebuah aktivitas yang dilakukan oleh orang biasa yang mengambil dan menggunakan foto bukan untuk tujuan profesional (Sarvas & Frohlich, 2011). Secara lebih spesifik, fotografi domestik ini berpusat pada rumah sebagai tempat berlangsungnya segala aktivitas dan melihat keterhubungan orang-orang di dalamnya melalui aktivitas fotografi. Oleh karena itu, aktivitas fotografi ruang domestik tidak hanya terbatas pada memotret saja. Tetapi melingkupi aktivitas melihat foto, menunjukkan foto, meyimpan foto, dan memperbincangkan foto.

kirim foto essay/story + narasi sebelum tanggal 3 oktober 2021. ke email : bandungphotographymonth.com

info : www.bandungphotohraphymonth.com
.
.
.
#bandungphotographymonth2021 #bpm2021 #photographyfestival #photofestival #festivalfotografi #festival #photographyindonesia #fotografiindonesia #fotografibandung #daribandunguntukfotografiindonesia #photomonth #bandung #eventbandung #bandungphotography #rawssndctxbandungphotographymonth #ilmuyangbermanfaat

Categories:

Tags:

No responses yet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *